Sabtu, 04 Februari 2012

Tugas 2: Mengakses Website

-Pengertian Web Browser
       Web Browser adalah Website yang mampu merangkul semua jenis informasi yang ada di dunia, baik itu berupa tulisan,gambar diam dan gambar bergerak ataupun surat dan musik,ini lah yang membuat Website begitu di cari-cari bahkan ada beberapa pihak yang sengaja memberi penghargaan utuk website yang mempunyai desain yang bagus dan di dalamnya terkandung informasi yang berguna.
 -Macam-macam Web Browser
   a.Internet
   b.Intranet
   c.TCP/IP
   d.HTML
   e.URL
   f.FTP
   g.Homepage
-Web Browser yang menyatu dengan sistem Windows
   Web Bwowser yang menyatu dengan sistem Windows adalah Internet Explorer
-Cara mengaktifkan Web Browser
    1. Menjalankan Browser
       a.Klik Start
       b.Pilih Program
       c.Klik Internet Explorer
       d.Komputer akan siap menjalankan Software Internet Explorer
-Cara Menuliskan alamat Website
    Dalam tampilan software Internet Explorer terdapat sebuah kota yang panjang dan di samping kiri kotak tersebut tertulis Address.Yang harus kita isi sesuai dengan alamat yang kita tuju yang berisi informasi yang kita sukai dan inginkan. Contoh: Masukan alamat  http://www.astaga.com > klik go atau tekan enter.
-Contoh-contoh alamat Website
    Alamat Website memiliki anatomi. Alamat Website lebih sederhana meskipun kita wajib teliti saat menuliskannya supaya Browser tidak membawa kita ke alamat yang salah.Bentuk alamat Website adalah: http://www.nama domain
-Pengertian Domain
   Domain adalah Alamat Internet yang memiliki sebuah kode.Kode ini terletak di bagian belakang sebuah alamat Website.
-Pengertian Link
    Link atau nama lengkapnya Hyperlink, merupakan semacam pintu yg menghubungkan satu halaman website  dengan halaman-halaman website yang ada atau alamat website yg lain.
-Ciri-Ciri Link
   a. Teks yg mengandung link biasanya bergaris bawah
   b. Sebuah link, apakah berada dalam sebuah teks atau gambar, akan merubah bentuk kursor mouser dari anakan panah menjadi gambar tangan
-Cara Membuka Link

Tidak ada komentar:

Posting Komentar